Kriteria Kalimat Efektif
Kriteria
kalimat efektif meliputi:
1. Kesepadanan dan Kesatuan
Kalimat
efektif adalah memiliki struktur kalimat yang baik. Hal ini berarti bahwa
kalimat itu minimal harus memiliki unsur-unsur subjek dan predikat.
2. Kesejajaran Bentuk
Kesejajaran
bentuk (paralelisme) dalam kalimat adalah penggunaan bentuk-bentuk
bahasa yang sama atau konstruksi bahasa yang sama yang dipakai dalam susunan
serial.
3. Penekanan Kalimat
Setiap
kalimat memiliki fokus informasi/maksud kalimat.
4. Kehematan
Kehematan
dalam kalimat efektif merupakan kehematan dalam pemakaian kata, frasa, atau
bentuk lainnya yang dianggap tidak diperlukan, baik yang berkaitan dengan aspek
gramatikal bahasa maupun makna.
5. Kevariasian dalam Struktur Kalimat
Sebuah
tulisan yang baik merupakan suatu komposisi yang dapat memikat dan mengikat
pembacaanya agar terus membaca sampai selesai.
Pada
kalimat-kalimat pada paragraf di atas masih belum memenuhi kriteria kalimat
efektif. Berikut telah saya ubah menjadi kalimat efektif.
Kemiskinan
itu persoalan yang kompleks dan tidak semata berhubungan dengan kekurangan
material. Hal itu terkait dengan kultural dan tingkat pendidikan masyarakat.
Karena itu, masalah kemiskinan harus ditangani secara komprehensif dengan
bermacam pendekatan dan melibatkan berbagai pihak.
*Sumber
referensi: BMP Bahasa Indonesia;1-9/MKDU4110/3sks/B.Esti Pramuki [et.al]
0 komentar:
Posting Komentar